Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Panitia Ajudikasi PTSL 2024
Romfamedia.co.id, Koba – Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Panitia Ajudikasi PTSL 2024, ATR/BPN Kabupaten Bangka Tengah, bertempat Ruang Aula Kantor BPN Kabupaten Bangka Tengah. Senin (05/02).
Dalam Kegiatan ini, Romandhona Setyawan, S.H., M.H., dkk, di Lantik oleh Suroso, A.Ptnh., M.H., Kepala Kantor ATR/BPN Bangka Tengah, sebagai Panitia Ajudikasi dan Satuan Tugas (Satgas).
Peserta yang di lantik sebanyak 32 peserta yang terdiri dari Pejabat dan staf ATR/BPN Bangka Tengah dan Para Kepala Desa yang menjadi Penlok PTSL tahun 2024.
Dalam sambutannya Kepala Kantor ATR/BPN Bangka Tengah menyampaikan, dengan sudah dilantiknya Panitia Ajudilasi ini, maka sudah resmi untuk melaksanakan tugas PTSL tahun 2024, dengan target 1.600 bidang tanah.
“